Kapan seseorang dapat dikatakan : ”sudah berusia senja?” Apakah ketika sudah berumur 60 tahun, 65 tahun atau lebih? Apakah makna yang sesungguhnya dari penggunaan kata : ”senja ?” Kalaulah pengertiannya, menunjukkan bahwa orang yang dikatakan sudah berusia senja adalah sosok yang sudah berusia lanjut, maka tentu ukuran tersebut, sesuai dengan takaran atau kondisi dinegara masing masing.
KEMBALI KE ARTIKEL