Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Artikel Utama

150 Juta Rakyat Indonesia Tinggal di Rumah Tak Layak Huni

26 April 2015   21:37 Diperbarui: 17 Juni 2015   07:39 416 11

Kalau kita membaca berita di berbagai media nasional,kesannya adalah ekonomi Indonesia mengalami kemajuan yang pesat Mengenai berapa sesungguhnya jumlah rakyat Indonesia yang hidup dibawah garis kemiskinan? Jawabannya juga bergalau dan simpang siur. Entah karena data yang masuk tidak uptodate atau tidak akurat. Ataukan ada faktor faktor lain, sehingga jumlah persentase masyarakat Indonesia yang memang hidup dalam kemiskinan di ciutkan jumlahnya? Tentu hanya pejabat terkait yang dapat menjawabnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun