Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Sumpah dan Janji Pegawai, Masih Perlukah ?

25 Juli 2015   14:13 Diperbarui: 25 Juli 2015   14:21 226 0
Senang rasanya kalau mempunyai teman yang bisa memberi suatu wawasan yang baru, berkumpul dengan mereka tidak pernah saya rasakan ruginya, tidak perlu lama dan repot untuk mendapatkan ilmu baru, ketika berkumpul simak pembicaraan mereka atau kalau ada masalah yang kita inginkan apa pendapat mereka cukup kita sentil permasalahan itu atau bisa juga kalau kita ingin pendapat lain tentang berita yang sedang hangat-hangatnya di koran atau televisi maka tinggal kita sentil berita itu maka diskusi tanpa perencanaan, tanpa pembukaan, tanpa moderator dan narasumbernya keroyokan maka ramailah diskusi tanpa henti layaknya para anggota Dewan di Senayan sana, dari 5 orang yang berkumpul semua mengeluarkan pikiran masing masing, kadang dengan data banyaknya dengan logika, beberapa menimbulkan debat ringan dan saya sendiri kadang ikut nimbrung bicara, sesekali "mengkompori" materi kadang tegang tetapi yang sering penuh dengan gelak tawa, silakan saja karena tidak ada aturan untuk menumpahkan semua ide, saran, kritik, bahkan cacian ringan kepada yang lain tetapi yang sering cacian kepada orang-orang atau badan atau lembaga yang sedag kami diskusikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun