1 Januari menjadi momen istimewa yang menandai perjalanan 21 tahun pengabdian Senkom Mitra Polri sebagai mitra strategis Kepolisian Republik Indonesia. Dalam rentang waktu ini, Senkom Mitra Polri telah memainkan peran penting dalam menjaga keamanan, ketertiban, dan mendukung terciptanya masyarakat yang aman dan sejahtera. Â
Semangat kebersamaan dan dedikasi menjadi landasan kuat bagi Senkom Mitra Polri untuk terus berkomitmen memberikan kontribusi terbaik bagi bangsa dan negara. Â
Dirgahayu ke-21, Senkom Mitra Polri. Teruslah maju, berjaya, dan menjadi inspirasi bagi pengabdian yang tulus! (Tjatra)
KEMBALI KE ARTIKEL