Di era digital seperti saat ini, perkembangan teknologi memang membawa banyak manfaat dan kemudahan bagi kehidupan manusia. Namun, di sisi lain, teknologi juga membawa tantangan baru, terutama
kasus bullying di lingkungan sekolah. Bullying yang terjadi di era digital cenderung lebih sulit untuk dideteksi dan diatasi dibandingkan dengan bullying konvensional. Oleh karena itu, tantangan sekolah dalam menangani kasus bullying di era digital harus diatasi dengan cara yang tepat.
KEMBALI KE ARTIKEL