Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Apa Fondasi dari Pendidikan?

19 November 2022   11:37 Diperbarui: 19 November 2022   11:39 63 0
Menjadi bangsa yang cerdas tidak akan dibodohi oleh bangsa lain. Sejarah sudah membuktikan banyak kaum intelektual yang melopor pergerakan kemerdekaan suatu bangsa. Maka dari situ dapat dikatakan bahwa pendidikan sangat penting bagi kehidupan. Tujuan bangsa Indonesia sendiri salah satunya adalah mencerdaskan kehidupan bangsa. Pencerdasan tidak mungkin bisa diraih tanpa adanya pendidikan. Untuk mencapai tujuan tersebut, pemerintah sudah mengeluarkan dana pendidikan sebesar 20% dari APBN (2019), ini menandakan bahwa pemerintah sudah paham, bahwa pendidikan dapat membangun bangsa dan negara menjadi lebih maju dan lebih bermartabat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun