Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Implementasi Kurikulum Merdeka Belajar pada Sekolah Penggerak TK Islam Widya Cendekia

5 Oktober 2023   08:46 Diperbarui: 5 Oktober 2023   08:52 374 0
Menurut Munawar (2022) mengatakan bahwa struktur kurikulum Merdeka PAUD terdiri dari pembelajaran intrakulikuler dan proyek penguatan profil pelajar Pancasila (P5). Dan untuk mendukung kesuksesan merdeka belajar TK Islam Widya Cendekia terlebih dahulu menerapkan penguatan P5 (proyek pengembangan profil pelajar Pancasila) sebelum pendekatan sentra sebagai kegiatan merdeka belajar. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun