Dalam perkembangan masyarakat Indonesia yang semakin dinamis, perdebatan seputar hak-hak LGBTQ+ dan pengakuan identitas gender semakin menarik perhatian. Fenomena ini menciptakan kebutuhan untuk memahami secara lebih mendalam dinamika psikologis individu LGBTQ+ di tengah budaya Indonesia yang kaya dan beragam. Berdasarkan web berita yang ditulis oleh (Andreas, 2017) pada web liputan6.com bahwa ada sekitar 4 kasus LGBT yang terjadi di Indonesia telah disoroti oleh dunia.
KEMBALI KE ARTIKEL