Situasi yang dialami Gen Z saat ini adalah sangat berambisi mencapai financial freedom, namun realita malah sebaliknya. Gen Z cenderung lebih boros, sulit menabung, dan tidak terlalu mempedulikan kebutuhan investasi hari depan. Gen Z identik dengan serba digital. Namun, dominasi populasinya tidak menjamin tingkat literasi keuangan yang tinggi juga. Padahal, hampir semua layanan keuangan kini dalam bentuk layanan digital oleh lembaga keuangan.
KEMBALI KE ARTIKEL