Salam bahagia para penggemar Kompasiana. Setelah saya menulis tentang proses mendapatkan pekerjaan di kapal pesiar, kini saya akan berbagi pengalaman dan pengamatan saya secara pribadi mengenai tindak penipuan dan praktik-praktik ilegal yang terjadi di dunia perkapalpesiaran (hehehe), baik itu yang dilakukan oleh oknum karyawan di kantor agen penyalur tenaga kerja, oknum karyawan sub agen (agen abal-abal), oknum pegawai lembaga pendidikan (berizin ataupun tidak berizin), serta oknum broker alias calo yang mewakili sebuah agen penyalur tenaga kerja atau beberapa.
KEMBALI KE ARTIKEL