Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Dosen Biologi UM Manfaatkan Transfersome Berbasis Ekstrak Bawang Hitam Tunggal untuk Aplikasi Penyembuhan Luka

8 November 2024   19:25 Diperbarui: 8 November 2024   21:10 27 0
Malang - Indonesia merupakan salah satu negara dengan jumlah penderita diabetes tertinggi di dunia, berada di peringkat keenam setelah China, India, Amerika Serikat, Brazil, dan Meksiko. Di Indonesia, prevalensi diabetes melitus (DM) terus meningkat, dengan proyeksi mencapai 11,1% dari populasi. Salah satu komplikasi kronis yang sering terjadi pada penderita diabetes adalah infeksi kulit. Kondisi hiperglikemik pada penderita diabetes menyebabkan peningkatan kadar glukosa darah, yang memicu gangguan sistem imun dan meningkatkan risiko infeksi kulit, seperti dermatitis dan infeksi yang disebabkan oleh jamur, khususnya infeksi kandidiasis dari Candida albicans.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun