Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Pilihan

Melangkah ke Depan dengan Digital Banking

30 November 2017   23:48 Diperbarui: 1 Desember 2017   09:30 742 0
Seperti yang kita ketahui, teknologi digital sudah mendisrupsi dunia keuangan dan bisa kita lihat dengan hadirnya banyak pendatang di area financial technology (atau disingkat fintech). Mau tidak mau, bank pun juga harus mulai mengadopsi teknologi digital di segala layanannya. Alasan utama tentunya untuk meningkatkan layanan kepada para nasabahnya, tapi tentunya alasan lainnya adalah agar tidak ketinggalan dengan para pesaing lainnya.

Jejak bank di ranah digital

Mengenal bank melalui website resminya

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun