Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Jangan Takut Ekonomi Jatuh, Bangkitkan Kembali Melalui Program Vaksinasi!

7 Agustus 2021   22:22 Diperbarui: 7 Agustus 2021   22:22 217 0
Wonotingal, Kota Semarang (17/7) – Kasus Covid-19 semakin tinggi diakibatkan oleh kurangnya kesadaran masyarakat tentang bahaya Covid 19, kurangnya pengetahuan mengenai pencegahan, dan kesadaran serta kedisiplinan masyarakat dalam menerapkan upaya pencegahan dengan 5M yang masih belum optimal, serta adanya ancaman penyebaran virus Covid-19 yang lebih cepat karena masuknya varian virus baru. Salah satu cara pemerintah untuk memutus rantai penularan Covid-19 adalah mengupayakan percepatan pelaksanaan program vaksinasi Covid-19. Vaksinasi sangatlah penting, bukan hanya untuk melindungi masyarakat dari Covid-19, namun untuk membantu mencegah rantai penyebaran dan memulihkan kondisi sosial ekonomi negara yang terkena dampak pandemic sejak tahun 2020. Namun kenyataannya, masih banyak masyarakat yang belum melakukan vaksin karena takut untuk melakukan vaksinasi akibat informasi yang kurang tentang manfaat vaksin dan termakan informasi hoaks efek dari vaksin itu sendiri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun