Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Mengendus Moral Hazard POP di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan

30 Juli 2020   12:15 Diperbarui: 5 Agustus 2020   05:38 611 6
Penunjukkan Nadiem Makarim sebagai Mendikbud periode 2019-2024 oleh Presiden Jokowi memunculkan kontroversi sejak awal. Kontroversi tersebut utamanya berkisar tentang figur menteri sebagai top leader di Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan. Pro dan Kontra soal figur mas Menteri ini berkaitan dengan semua konsekuensi dan implikasi yang akan terjadi dengan dunia pendidikan dan kebudayaan di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun