Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Seturun Hujan

9 Desember 2024   15:07 Diperbarui: 9 Desember 2024   15:15 50 0
Sihir kelana sang kuasa menjelma pada pucuk-pucuk ilalang yang merunduk
merenung oleh hujan pagi itu yang telah menjatuhkan rintik rindu
turut bersamanya jejak sang malam lenyap dibasuh
oleh aliranya yang segera terserap bumi
aku hanya bisa duduk terpaku
kaku tak dapat membantu
hanya menikmati sendu
hingga hujan reda
ditelan waktu

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun