Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

St. Germaine Cousin - Menanti Pelukan Terakhir Sang Bunda

24 Juni 2023   10:54 Diperbarui: 24 Juni 2023   11:01 291 0
Ini adalah kisah seorang santa nama nya Germaine tak mengenali wajah ibu kandungnya. Ibunda meninggal tak lama setelah kelahirannya. Sejak umur tiga tahun, sang ayah, Laurent Cousin menikah lagi dan mendapatkan 4 anak. Mulanya biduk rumah tangga Laurent berlayar mulus tapi dalam perjalanan sikap Armande ke Germaine adalah dalang dari kematian seorang anaknya. Sejak itu, gadis malang itu hidup sebatang kara di tengah keluarga yang berkecukupan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun