Mahasiswa Fakultas Seni Rupa dan Desain (FSRD) Prodi Kriya Tekstil Universitas Sebelas Maret (UNS) Surakarta mengikuti dan melaksanakan program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM). Ada beberapa program MBKM yang dikembangkan Di Universitas Sebelas Maret, salah satunya Praktik Kerja Profesi atau bisa juga disebut magang. Program ini juga mengembangkan sistem rekognisi dan kegiatan penjaminan mutu Program MBKM yang menjadi bagian dari sistem penjaminan mutu internal di UNS.
KEMBALI KE ARTIKEL