Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money

Peran Indonesia dalam Hubungan Multilateral (MEA)

26 Februari 2018   22:02 Diperbarui: 26 Februari 2018   22:25 16179 0
Bagi Indonesia, kerjasama Internasional sangat dibutuhkan untuk mengantisipasi dampak yang mungkin muncul dalam era globalisasi bagi Indonesia nantinya. Kerja sama ini berlandaskan konsep dasar bebas aktif, yang berarti negara kita akan selalu aktif dalam kerja sama dan hubungan internasional baik secara bilateral, regional, maupun multilateral dan berlandaskan kedaulatan dan kesamaan derajat. Saat ini Indonesia sudah menjadi anggota lebih dari 170 Organisasi Internasional, hal ini bertujuan untuk mencapai salah satu tujuan negara Indonesia sendiri yaitu membangun hubungan bertaraf internasional dengan negara atau bangsa lain guna meningkatkan kerjasama di berbagai sektor seperti ekonomi, politik, sosial, budaya, dll. Salah satu contoh peranan Indonesia dalam hubungan Internasional adalah dalam MEA.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun