Pilkada serentak 2020 menuai pro dan kontra. Beberapa pihak, berdasarkan data yang ada, berpendapat Pilkada bisa menjadi
cluster baru penyebaran Covid-19. Hal ini berpijak pada fakta, bahwa di lapangan banyak terjadi pelanggaran protokol kesehatan oleh pasangan calon (paslon) maupun partai pengusung calon tertentu.
KEMBALI KE ARTIKEL