Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Perubahan Emosi Mengarah Pada Kesehatan Mental Remaja

11 Juni 2022   14:00 Diperbarui: 11 Juni 2022   14:03 231 0
Pada dasarnya kesehatan mental merupakan salah satu aspek penting dalam kehidupan manusia yang seringkali diabaikan begitu saja. Salah satu usia yang rentan terkena gangguan mental adalah pada usia remaja. Di fase usia remaja ini mereka akan mengalami perubahan dari anak-anak menuju dewasa. Dalam tahap perubahan inilah yang menjadi kekhawatiran semua orang khususnya para orang tua. Hal ini dilatar belakangi karena pada usia remaja, mereka cenderung mengalami perubahan emosi yang cukup signifikan dan secara tidak langsung berpengaruh kedalam perilaku mereka pada lingkungan sosial sekitar. Disisi lain remaja kerap merasakan perasaan yang tidak nyaman, tidak tenang, serta takut kesepian (Ali & Ansori, 2017). Dengan kondisi inilah membuat beberapa remaja sulit mengendalikan diri sendiri hingga mulai muncul permasalahan terkait emosional remaja.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun