Dusun Brongsongan, Borobudur - Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) dari Universitas Tidar Magelang melakukan inovasi unik dalam upaya mencegah penyebaran demam berdarah dengue (DBD) di Dusun Brongsongan, Kecamatan Borobudur. Memanfaatkan potensi lokal, para mahasiswa berhasil menciptakan produk spray anti nyamuk dari tanaman pepaya (Carica papaya).
KEMBALI KE ARTIKEL