Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Kunjungan ke Museum Naskah Proklamasi

1 April 2019   22:39 Diperbarui: 2 April 2019   01:09 59 0
Pada hari jumat, tanggal 15 maret 2019 disaat liburan sekolah, saya bersama bapak saya berangkat dari jam 08.00 WIB  sampai jam 11.00 WIB berkunjung ke museum perumusan naskah proklamasi yang terletak di dekat Taman Suropati, Jakarta Pusat. Disana tiket untuk setiap pengunjung yang dewasa hanya sekitar 2 ribu rupiah maka reaksi saya heran betapa harga yang dikasih begitu murah sekali.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun