Pada saat ini penggunaan whatsapp di Indonesia sangat diminati oleh warga +62. Whatsapp seperti pengganti dari SMS, karena whatsapp juga menggunakan nomor telepon. Dengan menyimpan nomor seseorang yang juga sama pengguna whatsapp maka kita dapat menghubunginya melalui whatsapp.
KEMBALI KE ARTIKEL