Kehidupan manusia tidak jauh-jauh dari perkembangan dan kebudayaan mulai dari periode Pra-aksara sampai ke era modern sampai sekarang. Hal yang menyebabkan perkembangan terjadi yakni adalah karena akal budi. Dikarenakan pada zaman dahulu volume otak manusia masih terlampau kecil maka terdapat keterbatasan dalam menemukan cara untuk mengatasi kesulitan hidupnya.
KEMBALI KE ARTIKEL