Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Dorong Percepatan Digitalisasi UMKM!! Mahasiswa UNDIP Kenalkan Pembukuan Digital Melalui Penggunaan Aplikasi SI APIK

12 Agustus 2022   16:32 Diperbarui: 12 Agustus 2022   17:13 82 0
Semarang (23/07/22) -- Bertolak pada survei terkait potensi serta permasalahan UMKM daerah Kelurahan Kemijen, Kecamatan Semarang Timur didapati fakta lapangan bahwa pelaku UMKM khususnya yang tergabung dalam GKS (Gerai Kopimi Semarang) ekonomi yang bergerak dibeberapa jenis usaha seperti halnya toko kelontong, warung makan, produksi olahan ikan bandeng, usaha batik, usaha abon, dan lain sebagainya. Yang pada dasarnya usaha-usaha tersebut memiliki potensi yang cukup baik untuk mampu menggerakkan ekonomi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun