Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Tidak Ada

21 November 2022   08:20 Diperbarui: 21 November 2022   08:31 29 1
Menemukanmu di titik itu membuatku sadar bahwa yang 'ada' belum tentu 'hadir'.Yang 'mendengar' belum tentu 'memahami'.Dan yang 'melihat' belum tentu 'merasakan'Aku tidak menemukan siapa-siapa selain bayang-bayang yang memiliki niat untuk meninggalkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun