Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Profil Pemain: Deshorn Brown, Fenomena Berselfie di Copa America 2015

8 Juli 2015   23:48 Diperbarui: 8 Juli 2015   23:50 124 0

Pesepakbola yang melakukan selfie bukanlah merupakan hal yang baru dan aneh pada akhir-akhir ini. Baik berselfie didalam maupun diluar lapangan merupakan hal yang wajar dalam dunia sepak bola. Walaupun masih menjadi hal kontroversial dalam peraturan persepakbolaan. Namun seiring perkembangan jaman, banyak pemain yang berselfie sebagai selebrasi gol. Mulai dari pemain amatir hingga legenda seperti Francesco Totti pernah melakukan selebrasi gol dengan berselfie. Bahkan pada salah satu turnamen terbesar di Inggris, yaitu Capital One Cup berencana menyediakan tempat khusus bagi pemain yang akan melakukan selebrasi gol dengan cara berselfie pada musim depan. Namun ada pemain yang terkenal karena aksi selfie nya, yaitu Deshorn Brown. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun