Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

(Ketapel Berdaya) Dissa, Pulang Kampung dan Mimpi-mimpinya

17 April 2016   08:39 Diperbarui: 17 April 2016   10:49 69 6
Dan hari itu, Minggu 10 April 2016 saya bersama Ketapel bertemu dengan orang yang “berperaga” di acara berita TVRI. Oh, itulah maksudnya. Dan lebih banyak lagi tentang apa itu bahasa dari orang tuli. Orang tuli? “Ya, kami tak keberatan dengan sebutan itu. Itu lebih baik daripada tuna rungu,” sebut Pingkan Carolina yang akrab dipanggil Pingky. “Orang tuli sama seperti manusia biasa. Hanya, mereka tuli,” lanjut wanita energik dengan mengekespresikan tiap oral bahasanya. Karena, ia selama ini telanjur lebih berbahasa “jari-jari”.  

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun