Mohon tunggu...
KOMENTAR
Music Pilihan

"Home", Matematika Cinta Keluarga, Lagu Persamaan Linear Dua Variabel

1 April 2021   11:20 Diperbarui: 1 April 2021   11:43 642 33
"Home", baik dalam tinjauan kelas kata benda, kata sifat, maupun kata kerja, akan membawa kita sampai kepada keluarga, yang kepadanya kita ingin selalu kembali. Rumah adalah tempat keluarga untuk bernanung dan karenanya ia penuh dengan cinta. Sebuah tempat, di mana anggota keluarga selalu ingin pulang ke sana.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun