Perang dingin yang terjadi di dunia maya saat ini, antara pendukung dua kubu capres dan cawapres di Indonesia, tentulah tidak lepas dari pengamatan seorang digital expert seperti Andreas Christiadi, Head of Media Devision di Systec Group. Berikut ini adalah rangkuman pembicaraan dengan Deazz -begitu panggilan akrabnya- saat diminta pendapatnya tentang dunia blogging di Indonesia.