Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menikah Berbeda Agama Menurut Islam

26 Mei 2024   04:05 Diperbarui: 26 Mei 2024   05:55 101 1
Pernikahan sejatinya adalah ikatan suci antara seorang pria dan seorang wanita, didasari oleh cinta, sukacita, dan kesetiaan, tanpa ada paksaan. Tujuannya bukan hanya memenuhi kebutuhan biologis, tetapi juga sebagai ibadah untuk membina keluarga yang bahagia dan memberikan manfaat bagi anggota keluarga serta masyarakat. Namun, pernikahan beda agama sering kali kompleks karena perbedaan keyakinan dan nilai-nilai agama yang dapat menyebabkan konflik dalam keluarga. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun