Jika anda sudah pernah menggunakan camera dslr untuk memotret,maka sebenarnya anda juga bisa menggunakan camera dslr tersebut untuk merekam video.Camera dslr terkadang di sebut juga camera Hybrid karena bisa berfungsi untuk kedua hal foto dan video,sehingga walaupun anda hanya memiliki satu camera tetapi sudah memungkinkan untuk membuat foto dan video dengan kualitas yang sudah cukup baik,terlepas apakah sekedar untuk hobby ataupun menjadi pilihan profesi
KEMBALI KE ARTIKEL