Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Cina-Cina Yang Terusir

3 Februari 2011   19:39 Diperbarui: 26 Juni 2015   08:55 536 2



Nama Cinanya adalah Ma liong An. Namun karena sulit mengingatnya, orang-orang pribumi lantas menyebutnya Akong. Entah dari mana asal-usul nama sapaan itu, orang-orang tidak mempedulikannya. Orang-orang mengenal Akong tak lebih karena dia adalah seorang pedagang bahan pangan, diluar itu tak ada interaksi lain yang bisa mendekatkan Akong dengan penduduk pribumi lainnya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun