Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Semangat CSR ala Karl Marx

27 Desember 2011   00:56 Diperbarui: 25 Juni 2015   21:43 229 0

Sebelum tahu 70an banyak perusahaan hanya berorientasi pada bisnis (profit oriented). Tapi sejak banyaknya peristiwa-peristiwa dalam skala besar yang disebabkan oleh perusahaan, seperti eksploitasi alam dan penindasan buruh, maka media menekan perusahaan agar mempunyai tanggung jawab juga dengan masyarakat. Tanggung jawab sosial yang dimiliki perusahaan inilah yang akhir-akhir ini menjadi sangat populer di kalangan perusahaan dengan nama CSR (Corporate Social Responsibility).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun