Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Bersama Ibu DPL, Mahasiswa KKN Kolaboratif 143 Mengadakan Sosialisasi dan Demonstrasi Serbuk Jamu Sari Jahe

19 Agustus 2024   18:30 Diperbarui: 19 Agustus 2024   18:31 67 0
Mahasiswa KKN Kolaboratif 143 bersama dengan Dosen Pembimbing Lapangan (DPL), Ibu Dewi Riskha Nurmalasari, M.Si., mengadakan sosialisasi dan demonstrasi pembuatan serbuk jamu sari jahe di Desa Petung pada hari Sabtu, 17 Agustus 2024. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan masyarakat tentang manfaat kesehatan jahe serta memberikan keterampilan dalam membuat produk herbal yang memiliki nilai jual tinggi.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun