Untuk terus meningkatkan pelayanan keamanan di stasiun  KRL, KAI Services menggelar kegiatan pembinaan yang diikuti sebanyak 200 security dan digelar di Stasiun Jakarta Kota pada Jumat (24/1). Pembinaan dilakukan untuk mengingatkan pentingnya tugas dan tanggung jawab para security ini dalam menjalankan tugas menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah kerja mereka masing-masing.
KEMBALI KE ARTIKEL