Ketika  membuka arsip lama saya menemukan Ijazah Sekolah Dasar yang kala itu bernama Surat Tanda Tamat Belajar tertanggal Desember 1972. Selain nama dan tanda tangan kepala sekolah, ijazah ini juga dilengkapi dengan sepotong meterai bernilai 1 Rupiah.
KEMBALI KE ARTIKEL