Jalan-jalan di Bukhara terus berlanjut. Selesai mampir ke pemakaman Yahudi, kendaraan kembali membawa kami ke pusat kota tua Bukhara dan selanjutnya dilanjutkan dengan berjalan kaki melewati jalan-jalan kecil hingga sampai ke tujuan selanjutnya, sebuah bangunan tua yang sangat ikonik dan unik dan menjadi ciri khas Bukhara, yaitu
Chor Minor.
KEMBALI KE ARTIKEL