Minum "Kumis", Susu Kuda Kazakh di Almaty Central Mosque
12 September 2023 12:55Diperbarui: 12 September 2023 18:0957222
Hari pertama di Almaty, walau masih sedikit lelah karena perjalanan lebih 17 jam dengan kereta api dari Tashkent, tetap dimanfaatkan dengan menjelajahi kota yang pada zaman Soviet disebut Alma Ata yang secara harfiah berarti 'Father of apple'. Tidak mengherankan karena di belakang guest house yang saya tinggali di kaki bukit ini pun banyak pohon apel yang sedang berbuah, bahkan banyak yang berjatuhan di pekarangan. Asyik juga kalau mau akan apel tinggal petik dan masih segar sekali.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.