Mohon tunggu...
KOMENTAR
Entrepreneur Pilihan

8 Jenis Konten Kreator yang Perlu IndiHome untuk Sukses, Kamu Termasuk yang Mana?

6 Mei 2023   18:22 Diperbarui: 6 Mei 2023   18:24 282 10
Pada awalnya banyak orang yang menjadi konten kreator sebagai hobi, namun seiring dengan kian meningkatnya penghasilan yang bisa ditimbulkan, banyak pula yang sudah menjadikannya sebagai pekerjaan utama.  Bahkan kini banyak anak-anak yang jika ditanyakan cita-citanya, bukan lagi menjadi dokter, insinyur, pilot, pramugari atau presiden, melainkan menjadi salah satu tipe atau jenis  konten kreator  yang paling ngehits, yaitu Youtuber.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun