Pertandingan Turnamen Indonesia Masters sudah memasuki babak Semi Final pada hari ini 28 Januari 2023. Dari Sembilan tempat di perempat final, pemain-pemain Indonesia hanya berhasil merebut 3 tempat di Semi Final yaitu Jonatan Christie dan Chico Aura Dwi Wardoyo di Tunggal Putra dan Leo Carnando/Daniel Martin pada sektor Ganda Putera. Sementara tidak ada lagi wakil Indonesia di sekotor tunggal dan ganda putri serta ganda campuran.
KEMBALI KE ARTIKEL