Indonesia berhasil melaju ke Semifinal Piala Thomas setelah melibas Tiongkok 3-0 sekaligus membalaskan dendam kekalahan tim Piala Uber sebelumnya. Kemenangan atas Tiongkok ini juga mengulang kemenangan pada final Piala Thomas 2020 yang diselenggarakan pada 2021 di Aarhuis, Denmark.
KEMBALI KE ARTIKEL