Mohon tunggu...
KOMENTAR
Travel Story Artikel Utama

Naik Ojeg Sepeda ke Masjid Fantasi di Dala - Yangon

12 Juli 2015   15:29 Diperbarui: 12 Juli 2015   15:34 770 3
Kota Yangon, kota terbesar di Myanmar dan mantan ibu kota negeri yang dulunya bernama Burma merupakan kota yang dalam tahap perubahan besar. Di sini, pagoda, bangunan kolonial serta penduduk lokal yang sebagian besar masih memakai sarung khas Myanmar yang disebut “long yi” hidup dengan damai bersamaan dengan bangunan-bangunan perkantoran dan hotel yang baru dan modern.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun