Mohon tunggu...
KOMENTAR
Financial Pilihan

Ketimpangan Kebijakan Penghapusan Piutang bagi UMKM di Indonesia

16 November 2024   12:27 Diperbarui: 16 November 2024   14:10 42 6
Pemerintah baru-baru ini mengeluarkan kebijakan penghapusan piutang macet bagi UMKM yang terjerat masalah finansial. Bagi sebagian orang, langkah ini merupakan angin segar yang dapat membantu UMKM untuk bangkit, terutama di masa pemulihan ekonomi pasca-pandemi. Namun, apakah kebijakan ini benar-benar berdampak positif dan berkelanjutan bagi UMKM? Atau adakah pendekatan yang lebih efektif lainnya?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun