Kita selalu berada di pilihan antara ingin atau butuh. Dan itu sepertinya dialami oleh semua orang setiap hari. Tapi di antara pilihan itu, kita sendiri ternyata justru lebih disibukkan oleh pandangan yang mengarahkan diri untuk banyak menghabiskan dengan menilai. Apapun. Apalagi kita sudah hanyut dalam suasana duduk nongki bersama. Tema mana yang lebih mengasyikkan, membahas sesuatu di luar lingkaran atau sesuatu ke dalam lingkaran?
KEMBALI KE ARTIKEL