Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Hubungan Negara dan Warga Negara

27 November 2023   23:21 Diperbarui: 27 November 2023   23:21 120 0
Teman-teman sudah pasti tau arti kata hubungan, kata hubungan yaitu dapat diartikan sebagai ketika dua orang atau lebih memiliki relasi yang erat dan saling melengkapi, baik dalam konteks sehari-hari maupun dalam konteks lebih luas seperti hubungan negara dan warga negara. Hubungan juga dapat menunjukkan kita-kita dan mendukung satu sama lain, serta mendorong perkembangan dan berkembangan bersama. Hubungan negara dan warga negara adalah hubungan antara suatu negara dan populasi yang tinggal di dalamnya. Hubungan ini mencakup berbagai aspek, seperti hak-hak, kewajiban, peran, dan keterkaitan antara dua pihak. Berikut adalah beberapa contoh hubungan negara dan warga negara dari berbagai negara:

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun