Mohon tunggu...
KOMENTAR
Music

Lagu Dedikasi "Vincent" untuk Vincent van Gogh dari Don Mclean

20 Juni 2023   08:06 Diperbarui: 20 Juni 2023   08:37 2007 1
"Starry starry night" merupakan lirik pertama yang muncul dalam lagu berjudul "Vincent" ciptaan Don Mclean. Masuk ke dalam album American Pie, lagu ini dirilis pada tahun 1971 dan sempat menjadi hit nomor 1 di Britania Raya. Ia mengaku jika terinspirasi menulis lagu ini setelah membaca biografi dari pelukis ternama dunia, yaitu Vincent van Gogh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun