Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

5 Lukisan Karya van Gogh Selain The Starry Night

30 Maret 2023   09:00 Diperbarui: 15 Juli 2023   21:27 769 1
Siapa yang tidak kenal dengan seniman legendaris ini? Ya, Vincent van Gogh. Ia adalah seorang seniman dengan aliran pasca impresionisme yang berasal dari Belanda. Salah satu lukisannya yang terkenal adalah The Starry Night. Lukisan itu menggambarkan tentang keindahan sebuah pemandangan desa saat malam hari yang dipenuhi oleh bintang. Imajinasi lukisan ini didapatkannya ketika melihat ke arah luar jendela kamarnya di Rumah Sakit Jiwa Saint-Rémy-de-Provence yang ditinggalinya saat itu. Diketahui, ia adalah pengidap bipolar disorder.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun