12 Januari 2023 Desa Sindangsari - "Kegiatan Penanaman Bawang " merupakan kegiatan yang diadakan oleh ibu-ibu KWT atas program ketahanan pangan yang salah satunya adalah kegiatan Penanam Bawang Merah dan Cabai Kriting. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberdayakan wanita di desa Sindangsari supaya bawang merah yang berbuah dapat digunakan oleh ibu-ibu sekitar dan hasilnya dapat dijual. Setelah pemaparan program kerja yang akan dilaksanakan di Desa Sindangsari kepada perangkat desa, perangkat desa memberikan usulan kepada mahasiswa KKN Reguler UMP agar dapat membantu merealisasiakan program yang diadakan oleh Desa.Â
KEMBALI KE ARTIKEL