Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Mahasiswa KKN Untag Surabaya Adakan Penyuluhan DBD di Wilayah Masyarakat Menur Pumpungan

15 Desember 2022   18:35 Diperbarui: 15 Desember 2022   18:43 122 0
Surabaya, 15 Desember  -- Demam berdarah dengue (DBD) masih menjadi masalah bagi kebanyakan masyarakat Indonesia. Kekhawatiran akan terjangkitnya penyakit yang berasal dari gigitan nyamuk ini semakin bertambah saat musim hujan tiba. Deteksi dini dan penanganan yang terlambat menyebabkan meningkatnya kasus yang berakhir dengan kematian. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun